Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan program pemerintah dalam rangka penilaian mutu yang akan dilaksanakan disetiap jenjang pendidikan. Penliaian ini…
Guru dan tenaga kependidikan sangat penting untuk mencapai pendidikan berkualitas tinggi. Guru adalah bagian integral dari proses pembelajaran dan memainkan peran kunci dalam membentuk pengalaman belajar siswa.